Geliat Palu Arit Di Tanah Jawara
Meski jarang dibicarakan, komunisme memiliki sebuah geliat besar di Banten. Geliat tersebut adalah sebuah pemberontakan yang mencoba untuk menggulingkan kekuasaan Pemerintah Kolonial Hindia Belanda. Bagaimana kisahnya?